Posisi Seks yang Meningkatkan Peluang agar Cepat Hamil

PERAWANBOKEP Salah satu cara agar cepat hamil adalah berhubungan seks pada waktu yang tepat, yaitu masa subur. Selain waktu, posisi seks atau bercinta juga menjadi faktor penunjang dalam menambah peluang terjadinya kehamilan. Apa saja posisi seks yang dianjurkan agar cepat hamil? Berikut ulasannya untuk Anda. Posisi seks agar cepat hamil Sebenarnya semua posisi bercinta, entah itu sambil berdiri, duduk, berbaring, pada dasarnya dapat membuat wanita hamil selama tidak ada masalah kesuburan. Pasalnya, kehamilan terjadi ketika sel telur wanita berhasil dibuahi oleh sperma yang masuk melalui hubungan seksual. Dikutip dari Women & Infant’s Fertility Center, sebenarnya memang belum ada bukti bahwa kehamilan akan terjadi dari posisi seks tertentu. Namun di sisi lain, dengan melakukan posisi bercinta tertentu ketika program hamil, hal ini diharapkan dapat mempermudah sperma menuju sel telur. Berikut beberapa posisi seks agar cepat hamil yang bisa Anda coba...